Apa keuntungan dan kerugian impor barang bagi indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari fadly4684 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa keuntungan dan kerugian impor barang bagi indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Manfaat Impor

Kegiatan impor memiliki beberapa manfaat bagi negara yang melakukan kegiatan ini, manfaat tersebut adalah: Memperoleh barang dan jasa yang tidak bisa dihasilkan oleh negara karena faktor geografis maupun keterbatasan lainnya. Memperoleh bahan baku. Memperoleh teknologi modern.

Kerugian impor:

Menyebabkan masyarakat terus-menerus membeli produk luar negeri atau disebut juga sikap konsumsimirisme. Barang luar negeri kemungkinan besar mahal. Menyebabkan masyarakat dalam negeri meniru barang produksi negara luar negeri.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hasrullahulla60 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Apr 22