Berikut ini adalah pertanyaan dari meklin7693 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Formasi aubade dalam rangka pelaksanaan upacara bendera
Pembahasan:
Aubade sering dijumpai saat upacara bendera. Aubade ini merupakan kelompok penyanyi atau biasa disebut paduan suara, yang bertugas bernyanyi di upacara bendera. Dengan kasus fasilitas soundsystem di lapangan kurang memadai, agar penyelenggaraan penampilan bisa maksimal maka perlu diberlakukan suatu formasi yang dapat mengakomodir serta memantapkan konsep yang ada agar dapat memberikan penampilan yang maksimal. Dari kasus diatas, salah satu formasi yang dipilih bisa membagi formasi aubade menjadi 3 layer, dengan nada rendah berada di paling belakang namun suara yang dihasilkan tidaklah rendah. Untuk slide 2 dipilih suara yg sedang hingga sedikit tinggi, dan sedangkan untuk layer 1 dipilih nada yang tinggi dan semangat agar harmonisasi suara dapat tercipta.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi mengenai pengertian aubade pada yomemimo.com/tugas/1362657
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22