Perubahan yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat. bencana alam

Berikut ini adalah pertanyaan dari lindaas1935 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perubahan yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat. bencana alam seperti gunung meletus, gempa bumi, banjir dan sebagainya akan membawa perubahan bagi masyarakat yang mengalaminya. perubahan ini disebut perubahan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perubahan yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat. bencana alam seperti gunung meletus, gempa bumi, banjir dan sebagainya akan membawa perubahan bagi masyarakat yang mengalaminya. Perubahanyang dimaksud disebut denganperubahan sosial yang tidak dikehendaki (unintended change) atau tidak direncanakan (unplanned change).

Pembahasan:

Perubahan sosial adalah suatu proses di mana terjadi perubahan struktur dan fungsi suatu sistem sosial di masyarakat. Perubahan sosial adalah adanya pergeseran struktur atau tatanan dalam kehidupan masyarakat. Perubahan dapat terjadi pada pola pikir, kehidupan sosial, dan lain sebagainya. Perubahan yang tidak dikehendaki atau yang tidak direncanakan (unplanned change) merupakan perubahan yang terjadi tanpa dikehendaki serta berlangsung di luar jangkauan pengawasan masyarakat. Perubahan sosial yang tidak dikehendaki (unintended change) atau tidak direncanakan (unplanned change) merupakan perubahan yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat atau kemampuan manusia. Perubahan ini dapat menyebabkan timbulnya akibat-akibat sosial yang tidak diharapkan masyarakat. Perubahan yang tidak direncanakan dapat menyebabkan timbulnya akibat-akibat sosial yang tidak diharapkan sehingga memberikan dampak negatif dalam kehidupan masyarakat. Misalnya, suatu bencana alam banjir atau gunung meletus berakibat pada rusaknya harta benda atau timbulnya korban jiwa sehingga merubah struktur sosial masyarakat.

Dengan demikian, Perubahan yang terjadi di luar jangkauan pengawasan masyarakat. bencana alam seperti gunung meletus, gempa bumi, banjir dan sebagainya akan membawa perubahan bagi masyarakat yang mengalaminya. Perubahanyang dimaksud dari soal tersebut disebut denganperubahan sosial yang tidak dikehendaki (unintended change) atau tidak direncanakan (unplanned change).

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi penyebaran Islam pada link berikut ini

yomemimo.com/tugas/3261132

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23