Sebutkan 2 contoh perubahan fisika dan 2 contoh perubahan kimia

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rizkofaisal2032 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 2 contoh perubahan fisika dan 2 contoh perubahan kimia !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

perubahan fisika:

1.merebus air yang menyebabkan perubahan dari zat cair menjadi gas yang biasa kita kenal dengan istilah menguap

2.bola lampu menjadi panas karena menyerap energi listrik

perubahan kimia:

1.makanan atau buah-buahan yang membusuk akan terjadi jika dibiarkan terlalu lama diudara terbuka

2.susu menjadi masam saat dibiarkan lama

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh foninoviana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Mar 23