Sikap badan yang baik dalam bernyanyi secara unisono adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nisavani8759 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sikap badan yang baik dalam bernyanyi secara unisono adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban=

Sikap badan berdiri adalah sikap paling baik untuk bernyanyi:

#} badan lurus tegap tidak bungkuk

#} bahu jangan terangkat ke atas

#} kepala agak ditarik ke belakang, jangan menunduk, jangan juga tengadah ke atas

#} kaki kiri sedikit maju ke depan untuk menjaga keseimbangan

#} badan tidak kaku dan tegang melainkan tegap kuat tapi rileks

Sikap badan duduk merupakan alternatif sikap bernyanyi untuk intepretasi khusus:

#} tubuh tegak dan kepala posisinya sama dengan waktu berdiri

#} punggung lurus

#} kaki kiri maju sedikit ke depan

#} otot perut tegap dan kuat

#} tangan rileks pada paha

#} pandangan fokus

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heiiaklaa79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23