Laporan pengamatan harus disusun secara faktual maksud kata faktual adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari fela2287 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Laporan pengamatan harus disusun secara faktual maksud kata faktual adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Maksud kata faktual adalah :

  • Berdasarkan fakta
  • Tidak ada kebohongan/kejanggalan informasi
  • Prinsip yang jelas dan jujur (apa adanya)
  • Disusun secara kebenaran, memuat bukti dan argumen yang sudah disimpulkan.
  • Menilai secara langsung dan hasil penilaian direkap sesuai apa yang dimaksud. (sama dengan poin "apa adanya")

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 9

Materi : Teks Observasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutfiproteam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 16 Mar 23