Berikut ini adalah pertanyaan dari Yulianiputri6846 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan pengaruh kerja sama internasional terhadap kehidupan ekonomi indonesia
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengaruh kerja sama internasional terhadap kehidupan ekonomi Indonesia adalah :
a. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi :
Dengan adanya kerjasama - kerjasama yang menciptakan adanya perdagangan bebas dsn integrasi ekonomi global bisa meningkatkan kegiatan ekspor di suatu negara karena adanya pemangkasan biaya pabean. Kegiatan ekspor inilah yang akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Selain itu, kerjasama internasional di bidang ekonomi juga mendorong masuknya investasi asing ke suatu negara yang juga meningkatkan pendapatan negara.
B. Memperlancar perdagangan internasional : kerjasama internasional Banyak yang berfokus pada penyederhanaan jalur perdagangan internasional sehingga memudahkan suatu negara untuk melakukan kegiatan ekspor atau impor. Hal ini bisa meningkatkan aktivitas perdagangan internasional.
C. Budaya konsumtif : dengan adanya kerjasama internasional ekonomi membuat mudahnya masuk suatu produk dari kuar negeri untuk masuk ke dalam negeri. Hal ini bisa membuat masyarakat membuat tindakan ekonomi yang tidak bijaksana.
D. Menciptakan lapangan pekerjaan :
Dengan adanya peningkatan produktivitas dan peningkatan kapasitas produksi, maka suatu perusahaan akan membutuhkan lebih banyak tenaga kerja untuk memaksimalkan kegiatan operasional perusahaan. Selain itu, kerjasama internasional seperti masyarakat ekonomi ASEAN membuat tenaga kerja bisa bekerja di luar negeri dengan jauh lebih mudah.
E. Meningkatkan persaingan produk dalam negeri : Kemudahan produk luar negeri untuk masuk ke dalam negeri bisa membuat industri dari produk dalam negeri menjadi tersaingi. Apabila kecenderungan dari sebagian besar masyarakat adalah membeli produk dari luar negeri, lama kelamaan industri produk dalam negeri bisa menjadi lesu.
a. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi :
Dengan adanya kerjasama - kerjasama yang menciptakan adanya perdagangan bebas dsn integrasi ekonomi global bisa meningkatkan kegiatan ekspor di suatu negara karena adanya pemangkasan biaya pabean. Kegiatan ekspor inilah yang akan meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Selain itu, kerjasama internasional di bidang ekonomi juga mendorong masuknya investasi asing ke suatu negara yang juga meningkatkan pendapatan negara.
B. Memperlancar perdagangan internasional : kerjasama internasional Banyak yang berfokus pada penyederhanaan jalur perdagangan internasional sehingga memudahkan suatu negara untuk melakukan kegiatan ekspor atau impor. Hal ini bisa meningkatkan aktivitas perdagangan internasional.
C. Budaya konsumtif : dengan adanya kerjasama internasional ekonomi membuat mudahnya masuk suatu produk dari kuar negeri untuk masuk ke dalam negeri. Hal ini bisa membuat masyarakat membuat tindakan ekonomi yang tidak bijaksana.
D. Menciptakan lapangan pekerjaan :
Dengan adanya peningkatan produktivitas dan peningkatan kapasitas produksi, maka suatu perusahaan akan membutuhkan lebih banyak tenaga kerja untuk memaksimalkan kegiatan operasional perusahaan. Selain itu, kerjasama internasional seperti masyarakat ekonomi ASEAN membuat tenaga kerja bisa bekerja di luar negeri dengan jauh lebih mudah.
E. Meningkatkan persaingan produk dalam negeri : Kemudahan produk luar negeri untuk masuk ke dalam negeri bisa membuat industri dari produk dalam negeri menjadi tersaingi. Apabila kecenderungan dari sebagian besar masyarakat adalah membeli produk dari luar negeri, lama kelamaan industri produk dalam negeri bisa menjadi lesu.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rebekasecilia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 09 Mar 23