Di bawah ini yang akan menemukan fungsi dalam musik gamelan

Berikut ini adalah pertanyaan dari abeww3196 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di bawah ini yang akan menemukan fungsi dalam musik gamelan kecuali

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam musik gamelan, ada berbagai jenis alat musik yang digunakan dan salah satu alat musik yang digunakan dalam gamelan adalah gender. Dalam musik gamelan, yang tidak termasuk dalam salah satu fungsi gender adalah sebagai penutup.

Pembahasan:

Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai juga dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:

Dalam musik gamelan, ada berbagai jenis alat musik yang digunakan dan salah satu alat musik yang digunakan dalam gamelan adalah gender. Dalam musik gamelan, yang tidak termasuk dalam salah satu fungsi gender adalah

A. Sebagai pengiring lagu

B. Sebagai pembuka lagu

C. Sebagai penyelaras lagu

D. Sebagai penutup

Maka dari itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan (D). Pilihan (D) tepat karena gender adalah salah satu perangkat alat musik yang ada pada gamelan Jawa dan juga gamelan Bali. Gender ini berupa suatu lempengan logam yang dimainkan dengan cara dipukul. Dalam musik gamelan, gender ini akan digunakan sebagai alat musik iringan, pembuka lagu, penyelaras lagu, dan juga penuntun suara bagi alat musik lain yang ada pada gamelan. Namun, gender ini tidak digunakan sebagai penutup dari lagu yang ada pada gamelan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Eccawwrr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23