Quis • Sebutkan apa saja penerapan pancasila dari masa ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhumayraa pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Quis • Sebutkan apa saja penerapan pancasila dari masa ke masa!•Sebutkan upayah-upayah untuk mengganti pancasila Sebagai dasar negare dan Penyimpangan nilai-nilai Pancasila! . •Sebutkan apa saja keterbukaan idealogi pancasila! jawaban? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban

• Dalam penerapan Pancasila di masa ke masa :

-Pemberontakan PKI (Partai Komunis Indonesia) di Madiun, pada 18 September 1948. Tujuan utamanya untuk mendirikan negara Soviet dengan ideologi komunis.

-Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia. Pemberontakan ini bertujuan untuk menggantikan Pancasila dengan syariat Islam sebagai dasar negaranya.

-Pemberontakan Republik Maluku Selatan (RMS). Pemberontakan ini bertujuan untuk mendirikan negara sendiri.

-Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia (PRRI) atau Perjuangan Rakyat Semesta (Permesta) sebagai bentuk gerakan protes ke pemerintah pusat.

•Berikut upaya dalam menggantikan Pancasila untuk menjadi dasar negara dan penyimpangan nilai nilai Pancasila :

-Pemberontakan Partai Komunis Indonesia di Madiun yang terjadi pada 18 September 1948. Tujuan pemberontakan yang dilakukan adalah untuk membentuk negara Soviet pada ideologi komunis.

-Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia. Pemberontakan tersebut memiliki tujuan untuk mengubah Pancasila dengan menggunakan syariat Islam untuk menjadi dasar negara.

-Pemberontakan Republik Maluku Selatan. Pemberontakan tersebut memiliki tujuan dalam membentuk negaranya sendiri.

-Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia maupun Perjuangan Rakyat Semesta sebagai sebuah bentuk tahapan protes ke bagian pemerintah pusat.

-Pemberontakan Angkatan Perang Ratu Adil. Merupakan sebuah kelompok yang pro terhadap Belanda yang ingin mempertahankan Republik Indonesia Serikat

•Apa yang Harus Diperhatikan dalam Keterbukaan Ideologi Pancasila:

-Memiliki nilai dasar yang mencakup ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan.

-Terdapat nilai instrumental yang mencakup arahan, kebijakan, strategi, sasaran, dan lembaga yang melaksanakannya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sintiatrisna2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22