Prinsip asesmen otentik adalah asesmen yang didasarkan pada data faktual

Berikut ini adalah pertanyaan dari lukluksukastrawberry pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Prinsip asesmen otentik adalah asesmen yang didasarkan pada data faktual di lapangan. Manakah asesmen yang kurang tepat ketika peserta didik sedang bermain sembari bercerita dengan teman sebaya? a. catatan anekdot b. foto berseri c. hasil karya d. semua benar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Asesmen yang kurang tepat ketika peserta didik sedang bermain sembari bercerita dengan teman sebaya adalah catatan anekdot. Catatan anekdot adalah catatan singkat hasil observasi untuk merekam perilaku atau performa yang sekiranya penting untuk dicatat, disertai latar belakang kejadian dan hasil analisis atas observasi yang dilakukan.

Jawabannya adalah A.

Pembahasan

Data otentik diperoleh melalui kegiatan bermain-belajar yang memungkinkan siswa berada pada posisi yang lebih rileks dan nyaman. Hal ini memungkinkan informasi yang lebih akurat tentang pencapaian perkembangan siswa.

Prinsip penilaian otentik didasarkan pada data faktual di lapangan, yang memungkinkan terjadinya perubahan teknik penilaian berdasarkan kebutuhan dan minat siswa. Misalnya, kami telah melihat bahwa siswa ini senang bercerita, jadi kami telah mengubah catatan anekdot menjadi  foto berseri. Dengan cara ini, penilaian siswa menjadi objektif. Dengan memungkinkan adanya penilaian yang berbeda, maka hasil penilaian akan mencerminkan posisi prestasi siswa yang sebenarnya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang asesmen otentik yomemimo.com/tugas/1060488

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 28 May 23