Berikut ini adalah pertanyaan dari pricilliaaurell3281 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Gerak spesifik operan pendek digunakan untuk memberikan bola kepada sesama pemain yang berjarak disebut sebagai chess pass. Arah bola yang dioper menggunakan teknik chest pass adalah sejajar dada, lurus, dan cepat.
Pembahasan :
Dalampermainan bola basketterdapat berbagai macam teknik mengoper bola atau passing, salah satunya yaitu yang dilakukan dengan jarak pendek dan berguna untuk mengecoh lawan. Ada lima teknik dasar bola basket ntara lain mengumpan atau juga mengoper (passing), menggiring bola (dribbling), menembak (shooting), rebound, dan juga pivot.
Tahapan melakukan ches pass antara lain :
- Peganglah bola setinggi dada menggunakan kedua tangan.
- Posisikan telapak tangan terbuka ketika memegang bola.
- Lemparkan bola secara lurus setinggi dada ke arah rekan setim atau penerima bola.
- Ketika mengumpan, posisikan salah satu kaki didepan. Gerakan kaki tersebut memiliki fungsi untuk menambah kekuatan ketika melemparkan bola.
Pelajari lebih lanjut
Teknik dribbling pada olahraga basket
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Dec 22