Pada teori konsentris terdapat central business district yaitu

Berikut ini adalah pertanyaan dari setiven6967 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada teori konsentris terdapat central business district yaitu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teori konsentris central business distriik memiliki makna di mana pusat kehidupan sosial, ekonomi, budaya, dan politik berpusat kota. Sehingga hal tersebut menimbulkan kesenjangan sosial ekonomi.

Pembahasan :

Kehidupan masyarakat di perkotaan dan pedesaan memiliki banyak perbedaan salah satunya dalam bidang perekonomian. Kehidupan masyarakat kota cenderung lebih konsumtif dibandingkan masyarakat desa. Namun, kondisi di perkotaan yang penuh dengan pemukiman membuat sumber daya alam di kota sedikit dan sangat membutuhkan pasokan dari luar kota, khususnya desa. Beberapa perbedaan kondisi ekonomi desa dan kota:

1. Seperti yang disebutkan di atas bahwa di kota, masyarakatnya cenderung lebih konsumtif di desa namun mereka tidak dapat memproduksi barang tanpa adanya sumber daya yang berasal dari desa. Lalu, untuk masyarakat di desa sendiri lebih merasa cukup karena mereka dapat memperoleh sumber daya dari alam tanpa perlu memasok dari luar.

2. Perubahan dan dinamika kehidupan di kota lebih cepat daripada di desa. Salah satunya pembangunan gedung-gedung atau fasilitas ekonomi seperti pasar dan lainnya yang tentunya membutuhkan banyak jasa dalam menyelesaikan pembangunan tersebut. Berbeda halnya dengan desa yang cenderung lebih tenang dan dinamikanya lebih lambat sehingga tidak banyak perubahan yang terjadi dan masyarakat desa tidak memerlukan tenaga jasa  yang banyak.

3. Kondisi geografis kota yang strategis dan berada di dataran yang cukup rata membuat daerah perkotaan lebih mudah diakses dan mudah dilaksanakannya pembangunan jalan dibandingkan dengan kondisi geografis desa yang umumnya masih banyak berupa perbuktian. Letak kota juga biasanya di tengah wilayah sehingga strategis didatangi oleh orang dari beragam wilayah.

Dari perbedaan kondisi kota dan desa di atas dapat disimpulkan bahwa permintaan barang dan jasa di desa memang lebih sedikit dari kota. Jika kita ingin meningkatkan permintaan masyarakat pedesaan terhadap barang dan jasa maka kita perlu melakukan pembangunan jalan terlebih dulu agar memudahkan masyarakat melakukan mobilisasi dan pembangunan fasilitas umum sama seperti di kota salah satunya yaitu pasar. Dengan demikian, orang-orang dari berbagai wilayah tidak hanya berkunjung ke kota namun juga dapat melakukan kegiatan ekonominya secara mudah di wilayah pedesaan dan tentunya akan meningkatkan kegiatan ekonomi di pedesaan (meningkatnya permintaan barang dan jasa).

Pelajari Lebih Lanjut:

Materi tentang ekonomi di desa yomemimo.com/tugas/3958645

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Feb 23