Lukman adalah salah satu nama orang yang disebut dalam Al

Berikut ini adalah pertanyaan dari spujiyanti87 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Lukman adalah salah satu nama orang yang disebut dalam Al Quran, tepatnya surah Luqman (31) ayat 12-19. Luqman memiliki keistimewaan medapat anugerah dari Allah SWT, yakni berupa ilmu hikmah. Ilmu sangat berguna bagi kepribadian manusia yang pada gilirannya akan bermanfaat badi orang di sekitarnya, juga bagi alam semesta.Allah SWT berfirman: "Dan sesungguhnya telah kami berikan hikmah kepada Luqman." (QS.Luqman; 12)
Sebutkan dua keteladanan yang bisa diambil dari Luqman!


tolong bantu ini buat besok​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. saling menasehati sesama

2. berhati hati dalam berkata kata

Penjelasan:

Luqman Al Hakim terkenal sebagai orang yang sangat bijaksana, sehingga diabadikan dalam nama suart di al quran

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almahyrakahishahafi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 21 Jun 23