Apakah proses mediasi sangat berkontribusi dalam mewujudkan asas penyelenggaraan peradilan

Berikut ini adalah pertanyaan dari markusretok pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah proses mediasi sangat berkontribusi dalam mewujudkan asas penyelenggaraan peradilan yang sederhana, cepat dan berbiaya ringan? Jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

mediasi merupakan cara penyelesaian sangketa secara damai yang tepat,efektif Dan dapat membuka akses yang lebih luas kpd pihak untuk memproleh penyelesaian yang memuaskan serta berkeadilan,Ini dikarenakan, dalam perdamaian, yang ditekankan bukanlah aspek hukum semata, namun bagaimana kedua belah pihak tetap dapat memperoleh manfaat yang sebesar-besarnya dari pilihan-pilihan yang mereka sepakati.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heltisuganda78 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23