Berikut ini adalah pertanyaan dari saif2881 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Poster Niaga adalah poster yang dibuat untuk media komunikasi dalam urusan perniagaan untuk menawarkan suatu barang, atau jasa.
(-) Contoh poster pertama khusus untuk kalian yang berniaga di bidang minuman dan makanan ringan. Meskipun banyak orang tertarik dengan produk soft drink dan makanan ringan, namun tetap saja poster promosi perlu dibuat.Poster di atas berisi tentang informasi promo suatu produk makanan ringan dan minuman yang bisa didapatkan secara gratis. Ada beberapa syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi oleh pelanggan agar mendapatkan promo produk gratis tersebut.
(-) Contoh poster berikutnya adalah poster pizza. Bisnis makanan juga memerlukan poster sebagai bentuk promosi kepada pelanggan. Poster membantu para penyuka pizza mengetahui bahwa sedang ada promo di sebuah kedai. Poster dibuat oleh Kedai Pizza Cheese-Please. Kedai Pizza Cheese-Please menginformasikan bahwa sedang ada promo apabila membeli pizza bersama ibu di tanggal dan jam khusus. Poster di atas memiliki warna yang menarik yaitu kuning dan biru.
(-) Kopi adalah salah satu minuman yang digemari oleh masyarakat Indonesia. Dalam 100 gram kopi mengandung 40 mg kafein. Kafein memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Tak heran jika bisnis kopi semakin menjamur di Indonesia. Poster di atas merupakan salah satu media untuk memberitahukan bahwa ahli kopi akan mengadakan loka karya yang bertajuk kopi gelombang ketiga revolusi. Poster dibuat sederhana dan disertai ilustrasi alat yang diperlukan untuk membuat kopi.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohadinsuryadin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 13 Feb 23