Wilayah indonesia yang sangat luas dengan kondisi alam yang berbeda-beda

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadinenurrizky9876 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Wilayah indonesia yang sangat luas dengan kondisi alam yang berbeda-beda menyebabkan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Wilayah Indonesia yang luas serta kondisi alam yang berbeda tiap wilayah menyebabkan perbedaan pada jenis aktifitas yang dilakukan oleh penduduknya.

Berikut penjelasannya :

Kondisi alam Indonesia sangat beragam, hal ini dibuktikan dengan beragamnya kondisi muka bumi yang ada di Indonesia, diantaranya adalah adanya kenampakan dataran tinggi, dataran rendah, dan perbukitan. Perbedaan kondisi alam tersebut berdampak pada perbedaan aktifitas penduduknya yang menyesuaikan dengan kondisi alam di sekitar tempat tinggalnya.

Misalnya penduduk yang tinggal di dataran tinggi, maka sebagian besar bermatapencaharian sebagai pengolah lahan pertanian, sedangkan penduduk yang tinggal di dataran pantai akan didominasi oleh pelaut/nelayan yang memanfaatkan hasil laut. Jadi dapat ditarik kesimpulan bahwa perbedaan kondisi alam di setiap wilayah yang ada di Indonesia berpengaruh terhadap aktifitas penduduknya yang cenderung beragam sesuai dengan kondisi alam disekitarnya.

Semoga membantu!!!!

#Jangan lupa follow ^_^

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22