Melaksanakan pekerjaan atau tugas dengan baik merupakan contoh penerapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Khotimahifa3824 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Melaksanakan pekerjaan atau tugas dengan baik merupakan contoh penerapan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kewajiban

Penjelasan:

karena di dalam kehidupan sehari-hari, seseorang memiliki yg namanya hak dan kewajiban, hak itu adalah hakikat manusia yg di anugerah kan oleh tuhan kepada kita bersamaan dengan kelahirannya kita ke dunia, hak tidak dapat di bagi dan tidak dapat di rubah oleh siapapun.

sedangkan kewajiban adalah, sesuatu yang harus dilakukan/ dilaksanakan karena telah mendapatkan hak nya.

contohnya:

sebagai siswa di sekolah hak kita itu mendapatkan nilai, oleh karena itu kewajiban kita untuk mendapatkan hak tersebut adalah belajar dengan giat di sekolah dan mentaati peraturan yang berlaku di sekolah

terimakasih, semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekapss dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Mar 23