Nama benda alat di rumah sifat hantaran kegunaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari tivez2493 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nama benda alat di rumah sifat hantaran kegunaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Teko atau ceret.

Terbuat dari alumunium, berguna untuk memasak air.

Bersifat sebagai konduktor.

2. Cempal.

Terbuat dari kain dan busa, berguna untuk melindungi tangan saat memegang alat - alat dapur yang panas.

Bersifat sebagai isolator.

3. Kasur.

Terbuat dari busa, kain, pegas dan ada yang masih menggunakan kapuk. Berguna untuk alas tidur.

Bersifat sebagai isolator.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh awan027 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22