apa isi dari tepung agar-agar​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rodericksidauruk pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa isi dari tepung agar-agar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tepung agar2 di dalamnya berisi serbuk agar2

Penjelasan:

Agar-agar sebenarnya adalah campuran dua sakarida (karbohidrat) dengan massa molekul tinggi, yaitu agarosa (ca 70%) dan agaropektin (ca 30%).

Agar-agar merupakan makanan yang diperoleh dari hasil pengolahan rumput laut atau ganggang laut merah. Sebagian orang gemar mengonsumsinya secara langsung. Namun, tak sedikit pula yang suka mencampurnya dengan sirop atau susu. Tekstur agar-agar umumnya mirip dengan gelatin.

Manfaat Agar-agar untuk Kesehatan

1.Meredakan Sembelit. ...

2.Membantu Menurunkan Berat Badan. ...

3.Memperkuat Tulang. ...

4.Mencegah Stretch Mark. ...

5.Menjaga Massa Otot. ...

6. Menurunkan Kadar Gula Darah. ...

7. Meningkatkan Kualitas Tidur.

semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh khairunnisaaja2021 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 09 May 23