Berikut ini adalah pertanyaan dari giloaibon2480 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pisang adalah salah satu buah yang mudah ditemui di Indonesia. Pisang memiliki jenis yang beraneka macam. Pisang yang hanya terdapat di pulau jawa adalah gedang klutuk. Gedang klutuk atau biasanya disebut sebagai pisang raja. Buah ini sendiri banyak ditemukan di Pulau Jawa. Namun begitu, pisang raksasa itu termasuk ke dalam pisang jenis langka. Ukuran pisang raja seribu sendiri bisa tumbuh hingga beberapa meter dan menyentuh tanah.
Pembahasan :
Pisang adalah nama umum yang diberikan pada tumbuhan terna berukuran besar dengan daun memanjang dan besar yang tumbuh langsung dari bagian tangkai. Batang pisang bersifat lunak karena terbentuk dari lapisan pelepah yang lunak dan panjang. Batang yang agak keras berada di bagian permukaan tanah.
Pisang menjadi salah satu buah yang cukup mudah ditemui di Indonesia. Selain rasanya yang enak, pisang juga punya banyak manfaat bagi tubuh. Buah yang satu ini bisa diolah menjadi berbagai makanan ataupun dimakan langsung. Salah satu olahan berdasar pisang yang paling populer adalah pisang goreng dan keripik pisang.
Pisang sendiri merupakan buah yang memiliki banyak manfaat seperti sumber karbohidrat serta vitamin A, dapat meningkatkan kekebalan tubuh, dapat menyehatkan tulang, dan beragam manfaat lainnya.
Tak heran jika buah satu ini cukup populer dikonsumsi masyarakat di Tanah Air. Di Indonesia sendiri berbagai jenis pisang mudah ditemui, mulai dari pisang ambon, pisang raja, pisang kepok, pisang mas dan banyak lainnya. Namun begitu, ternyata ada pula pisang yang memiliki ukuran yang sangat panjang.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian pisang yomemimo.com/tugas/26427114
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 20 Mar 23