Sebutkan 3 pengaruh peninggalan masjid agung demak bagi masyarakat sekitar

Berikut ini adalah pertanyaan dari LemuelTheo8051 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 3 pengaruh peninggalan masjid agung demak bagi masyarakat sekitar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penyebaran agama Islam di tanah Jawa tak lepas dari perbedaan akulturasi budaya, khusus dengan budaya lokal. Akulturasi ini merupakan manifestasi dari pengaruh peradaban dan budaya yang demikian mencerminkan masyarakat Jawa pada saat itu.

Bahkan, pada hampir semua tatanan sosial masyarakat, budaya dan peradaban menjadi objek akulturasi ini. Hingga para penyebar agama Islam di tanah Jawa memilihnya sebagai ruang untuk mentransformasikan budaya asli (lokal) ke dalam nilai-nilai Islami.

Nuansa kental akulturasi ini masih dapat dilihat dari berbagai sejarah penyebaran Islam di tanah Jawa, salah satunya Masjid Agung Demak. Masjid Demak yang merupakan peninggalan bersejarah kerajaan Demak ini, tetap kokoh di Jl Sultan Patah, Kecamatan Demak, Kabupaten Demak, Jateng.

Masjid kebanggaan warga 'Bintoro'sebutan tlatah Demak ini memiliki ciri arsitektur yang khas. Masjid dengan luas 11.220 meter persegi ini memiliki perbedaan dengan tempat ibadah Muslim di Tanah Air pada umumnya.

Sebagai salah satu bangunan masjid yang diambil di negeri ini, Masjid Agung Demak dibangun dengan gaya khas Majapahit, yang membawa corak budaya Bali. Gaya berpadu harmonis dengan langgam rumah tradisional Jawa Tengah.

Dengan demikian, pengaruh peninggalan Masjid Agung Demak bagi masyarakat sekitar adalah dengan modal dasar berupa pengetahuan sejarah tentang kerajaan Demak dalam menyebarkan agama Islam di tanah Jawa, maka pengembangan kawasan wisata Masjid Agung Demak akan sangat relevan terutama bagi para peziarah serta pemeluk agama Islam, siswa-siswa sekolah dasar dan menengah, mahasiswa, serta para peneliti, baik asing maupun local yang mempunyai kepentingan dan dedikasi terhadap keberadaan kerajaan Demak beserta peninggalannya.

Berbagai pengetahuan sejarah dan lingkungan setempat serta atraksi wisata yang bernafaskan islami dapat ditampilkan disini, selain tentu saja atraksi-atraksi tradisional masyarakat setempat serta atraksi-atraksi tradisional masyarakat setempat, kerajinan, serta kesenian lainnya untuk lebih mengenalkan kabupaten Demak dalam lingkup nasional bahkan internasional. Taman wisata adalah suatu kawasan yang ditata untuk dijadikan obyek kunjungan wisata, serta dibangun untuk mengoptimalkan suatu obyek wisata yang telah ada agar lebih banyak lagi dikunjungi wisatawan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh suryadimassurya856 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Mar 23