Kedatangan jepang sempat memberi harapan karena menjanjikan kemerdekaan bagi bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhikmah510 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kedatangan jepang sempat memberi harapan karena menjanjikan kemerdekaan bagi bangsa indonesia. Selain itu, jepang juga merealisasikan janji tersebut dengan membentuk

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

BPUPKI

Penjelasan:

Alasan Mengapa Jepang Membentuk BPUPKI

pada akhir tahun 1944, posisi Jepang di berbagai kawasan mulai terdesak. Keadaan ini terjadi karena beberapa hal sebagai berikut,

1.)Jepang terus-menerus mengalami kekalahan dari serbuan Sekutu dalam Perang Pasifik

2.)Perlawanan yang dilakukan oleh rakyat Indonesia dan tentara PETA

Pada 17 Juli 1944, Perdana Menteri Hideki Tojo meletakkan jabatan dan diganti oleh Jenderal Kuniaki Koiso. Tugas utama perdana menteri baru, yaitu memulihkan kewibawaan Jepang di hadapan bangsa-bangsa Asia yang baru saja dibebaskan oleh Jepang dari cengkraman imperialis Eropa.

Akhirnya, Perdana Menteri Koiso melakukan beberapa hal kepada Indonesia yang akhirnya menjadi alasan mengapa Jepang membentuk BPUPKI :

1.)Menjanjikan kemerdekaan Indonesia di depan parlemen Jepang

2.)Bendera merah putih boleh dikibarkan berdampingan dengan bendera Jepang

Pemerintah Jepang memberikan janji kemerdekaan agar rakyat Indonesia tidak mengadakan perlawanan terhadap Jepang. Pada 1 Maret 1945, diumumkan BPUPKI atau dalam bahasa Jepang Dukuritsu Junbi Cosakai.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fardanazidane dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23