Akibat bagi suatu negara yang tidak memiliki dasar negara. *

Berikut ini adalah pertanyaan dari agungmadriani9632 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Akibat bagi suatu negara yang tidak memiliki dasar negara. * a. Menjadi negara yang selalu ditakuti oleh negara lain b. Menjadi negara yang rakyatnya selalu menderita c. Menjadi negara yang tidak memiliki arah dan tujuan yang jelas d. Menjadi negara yang mudah dipecah belah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Menjadi negara yang tidak memiliki arah dan tujuan yang jelas.

Penjelasan:

Suatu dasar negara sangat diperlukan untuk suatu negara dalam menentukan arah dan tujuan, kemana negara ini akan bertindak. Fungsi dari dasar negara sendiri juga sebagai pedoman dalam tatanan suatu negara. Jadi dasar negara sangatlah diperlukan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ziyahhhhh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23