Penduduk eropa menganut beragam agama. agama dengan jumlah pemeluk terbanyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hanifrifqi9706 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penduduk eropa menganut beragam agama. agama dengan jumlah pemeluk terbanyak adalah katholik roma. sedangkan agama islam banyak dianut oleh penduduk eropa timur diantaranya yaitu negara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Beberapa negara Eropa Timur yang masyarakatnya banyak menganut agama islam antara lain adalah:

  • Albania
  • Bosnia

Pembahasan

Benua Eropa merupakan benua yang berada pada satu daratan yang sama dengan benua Asia. Masyarakat yang berapa di benua Eropa memiliki keberagaman agama yang luar biasa dengan agama mayoritas atau agama yang paling banyak dianut di benua Eropa adalah agama Katolik.

Berikut adalah dinamika keberagaman agama di Eropa:

  • Katolik, dianut oleh mayoritas negara Jerman, Polandia, Portugal, Perancis, Spanyol, dan Irlandia.
  • Kristen, dianut oleh mayoritas negara Belanda, Skotlandia, dan Inggris.
  • Kristen Ortodoks, dianut oleh mayoritas negara Ukraina, Rusia, Yunani, Romania, dan Serbia.
  • Islam, dianut oleh mayoritas negara Albania dan Bosnia.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang dinamika keragaman agama Eropa yomemimo.com/tugas/18804410

#BelajarBersamaBrainly #SPJ2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Dec 22