Berikut ini adalah pertanyaan dari Lenoya5020 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Dalam persamaan reaksi kimia terdiri dari pereaksi (reaktan) dan hasil reaksi (produk). Persamaan reaksi dikatakan setara, bila jumlah atom-atom zat-zat pereaksi (pada ruas kiri) sama dengan zat-zat hasil reaksi (pada ruas kanan). Apabila jumlah atom sebelum dan sesudah reaksi belum sama, maka perlu disetarakan dengan cara membubuhkan koefisien reaksi.
Penyetaraan reaksi dapat dilakukan dengan cara menyelesaikan persamaan matematis. Berikut langkah-langkah dalam menyetarakan persamaan reaksi :
Memberikan koefisien reaksi yang dinyatakan dengan variabel (misalnya a, b, c, dan d) pada setiap zat ;
Menyusun persamaan matematis berdasarkan kesamaan jumlah atom unsur yang sama di ruas kiri maupun kanan, di mana jumlah atom = koefisien × indeks ; dan
Menyelesaikan persamaan-persamaan matematis yang diperoleh dari langkah 2 dengan sebelumnya menetapkan koefisien salah satu zat sama dengan 1, di mana zat yang dipilih biasanya adalah zat dengan rumus kimia paling kompleks.
Persamaan reaksi dapat dituliskan :
Na subscript 2 C O subscript 3 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript plus H subscript 2 S O subscript 4 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript yields Na subscript 2 S O subscript 4 plus C O subscript 2 subscript open parentheses italic g close parentheses end subscript plus H subscript 2 O subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript
1) begin mathsize 12px style aNa subscript 2 C O subscript 3 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript plus bH subscript 2 S O subscript 4 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript yields cNa subscript 2 S O subscript 4 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript plus dCO subscript 2 subscript open parentheses italic g close parentheses end subscript plus eH subscript 2 O subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript end style
2) Persamaan matematis berdasarkan kesamaan jumlah atom unsur yang sama:
atom Na : 2a = 2c
atom C : a = d
atom S : b = c
atom begin mathsize 14px style H end style : 2b = 2e
atom begin mathsize 14px style O end style : 3a + 4b = 4c + 2d + e
3) Penyelesaian persamaan dengan menetapkan salah satu koefisien sama dengan 1, misalnya a = 1, sehingga: a = 1; b = 1; c = 1; d=1 dan e = 1.
Jadi, persamaan reaksi setaranya adalah
Na subscript 2 C O subscript 3 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript plus H subscript 2 S O subscript 4 subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript yields Na subscript 2 S O subscript 4 plus C O subscript 2 subscript open parentheses italic g close parentheses end subscript plus H subscript 2 O subscript open parentheses italic a italic q close parentheses end subscript
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh heramira9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Mar 23