Contohsebuah disentigrasi yang terjadi di indonesia dewasa ini.

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisasafitri2980 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contohsebuah disentigrasi yang terjadi di indonesia dewasa ini.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh disintegrasi yang terjadi di Indonesia cukup banyak, diantaranya adalah :

  1. Tawuran antarpelajar atau antar kelompok.
  2. Adanya demonstrasi atau unjuk rasa yang ricuh dan chaos.
  3. Peperangan antaretnis atau yang terjadi antarkelompok.

Pembahasan:

Perpecahan antar masyarakat di Indonesia dapat terjadi karena suatu daerah ingin menonjolkan kekhasan dari daerahnya yang cenderung akan mengarah pada adanya perpecahan pada masyarakat. Disintegrasi nasional menjadi salah satu contoh perpecahan yang terjadi di masyarakat karena adanya konflik dan ketidakstabilan kondisi yang tengah terjadi di masyarakat. Indonesia sendiri  pernah menghadapi ancaman disintegrasi bangsa, baik setelah masa kemerdekaan ataupun setelah akhir masa reformasi saat ini.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang pengertian dari disintegrasi dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/15045436

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23