Berikut ini adalah pertanyaan dari aldiprtama5608 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Serat Wedhatama yang ditulis oleh Mangkunegara IV terdiri dari 5 pupuh, yaitu Pangkur, Sinom, Pocung, Gambuh dan Kinanthi.
Paugeran tembang kinanthi:
- Guru Lagu (Vokal atau Huruf) = U, I, A, I, A, I
- Guru Wilangan (Jumlah Suku Kata) = 8, 8, 8, 8, 8, 8
- Guru Gatra (Baris Setiap Bait) = 6 Baris
Pembahasan
Macapat adalah salah satu jenis tembang atau puisi dalam bahasa Jawa. Macapat merupakan salah satu karya sastra Jawa yang memiliki perjalanan sejarah panjang dan menjadi penyampai pesan.
Tembang macapat juga sering ditemukan saat acara pertunjukan wayang, pentas karawitan, dan materi pelajaran bahasa Jawa.
Penulisan tembang macapat memiliki aturan dalam jumlah baris, jumlah suku kata, ataupun bunyi sajak akhir tiap baris yang disebut guru gatra, guru lagu, dan guru wilangan.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengertian tembang macapat Pocung yomemimo.com/tugas/672279
- Materi tentang contoh berita dalam Bahasa Jawa yomemimo.com/tugas/2058954
- Materi tentang contoh tembang macapat yomemimo.com/tugas/9546038
Detail jawaban
Kelas: -
Mapel: Bahasa Jawa
Bab: Tembang Macapat
Kode: -
#AyoBelajar
#SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Jan 23