Bangunan masjid yang ada di Indonesia pada awal perkembangan Islam

Berikut ini adalah pertanyaan dari ardra5294 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bangunan masjid yang ada di Indonesia pada awal perkembangan Islam terutama di Jawa seperti pendopo yang berbentuk bujur sangkar dan atap berbentuk tumpang. Bentuk atap masjid yang berupa tumpang adalah akultrasi dengan bangunan agamaA. Kristen
B. Konghucu
C. Hindu
D. Katholik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Hindu

Penjelasan:

Hal tersebut dipengaruhi dengan seiring keruntuhan Majapahit yang pernah menjadi kerajaan Hindu-Buddha tersebar di Jawa, bahkan Nusantara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firmanfathoni dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jun 23