Berikut ini adalah pertanyaan dari Arifok7876 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Keuntungan ekonomis negara-negara di kawasan Asia Tenggarakarena dilewati olehjalur perdagangan dunia adalah sebagai berikut.
- Negara mendapatkan devisa atau pemasukan.
- Negara akan menjadi negara wisata.
- Negara akan mendapatkan berbagai investasi dari negara lain yang singgah di negara tersebut.
- Melimpahnya sumber daya alam pada negara tersebut.
Pembahasan
Keuntungan letak geografisyang didapatkan olehIndonesia adalah sebagai berikut.
- Terletak di jalur perdagangan internasional.
- Terkenal dengan negara agraris.
- Mempunyai tanah yang subur.
- Menjadi negara maritim.
- Mempunyai keanekaragaman budaya.
- Mempunyai banyak destinasi wisata alam.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang keuntungan jalur perdagangan di Asia Tenggara pada yomemimo.com/tugas/34558657
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh firdaayunia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Dec 22