Bila oksidasi glukosa berbanding lurus dengan pemasukan o2, maka pria

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengnovianti6131 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bila oksidasi glukosa berbanding lurus dengan pemasukan o2, maka pria akan memproduksi energi lebih banyak daripada wanita. Sebab o2 ditransportasikan ke seluruh tubuh oleh eritrosit

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Karna kemungkinan laki-laki lebih banyak beraktifitas daripada perempuan sehingga konsentrasi o2 dan glukosa juga lebih tinggi.

O2 diedarkan oleh sel darah merah namun tidak berhubungan

Pada akhir reaksi antara oksidasi ini akan dihasilkan kelompok fragmen berkarbon dua yang kemudian akan bergabung dengan KoA atau kofaktor koenzim yang pada akhirnya membentuk suatu senyawa asetil KoA.

Pembahasan:

REAKSI ANTARA (OKSIDASI PIRUVAT) merupakan salah satu dari empat tahapan perubahan glukosa menjadi H2O dan CO2. Reaksi antara oksidasi piruvat ini merupakan tahapan kedua setelah proses glikolisis yang menghasilkan asam piruvat. Asam piruvat ini kemudian akan dioksidasi dimana satu dari tiga karbon yang ada pada asam piruvat akan dihilangkan.

Proses oksidasi yang ada dalam tubuh manusia adalah sebagai berikut:

C₆H₁₂O₆ + O₂ -----------> CO₂ + H₂O

Jadi glukosa didapatkan dari makanan yg lalu direaksikan dgn oksigen menghasilkan karbon dioksida dan uap air. karbon dioksida dan uap air dikeluarkan dari paru2, sedangkan H₂O yg lain dapat berupa keringat dan urin

Pelajari Lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Tuliskan skema reaksi oksidasi glukosa dalam tubuh yomemimo.com/tugas/3716437

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 02 Mar 23