Nilai atau norma moral yg menjadi pegangan bagi seseorang/suatu kelompok

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ardonugrah8669 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nilai atau norma moral yg menjadi pegangan bagi seseorang/suatu kelompok dlm mengatur tingkah lakunya. Hal ini merupakan definisi dari…

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Etika

Pembahasan :

Kata etika bisa dipakai dalam arti nilai-nilai dan norma-norma moral yang menjadi pegangan bagi seseorang atau suatu kelompok dalam mengatur tingkah lakunya. Arti ini disebut sebagai sistem nilai dalam hidup dalam hidup manusia perseorangan atau hidup bermasyarakat, misalnya etika orang Jawa, etika orang Bugis, etika orang Minang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dira1616 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Feb 23