Berikut ini adalah pertanyaan dari AnggiRiska3855 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Gas nitrogen pada pompa angin ban termasuk jenis gas inert dan masuk dalam partikel molekul unsur dengan rumus molekul N_{2}N2 sehingga gas tersebut cenderung stabil, tidak dapat bereaksi dengan zat lain dalam keadaan dasar, serta merupakan zat paling banyak di atmosfir bumi karena merupakan penyusun atmosfir bumi dengan presentase >75% dari total komposisi gas di atmosfir.
Penjelasan:
Jadikan jawaban terbaik yaa ^_^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh farashudati dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Jul 22