Mengapa belanda melaksanakan tanam paksa bagaimana pelaksanaannya

Berikut ini adalah pertanyaan dari shafhal9253 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa belanda melaksanakan tanam paksa bagaimana pelaksanaannya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

untuk mempekerjakan rakyat Indonesia yang mewajibkan setiap desa untuk menyisihkan 20 % dari tanahnya guna ditanami hasil pertanian berupa kopi, tebu, tembakau, teh dan lain-lain. Selain itu, tujuan utama Belanda melaksanakan sistem tanam paksa adalah sebagai upaya untuk menutup kekurangan dan mengisi kas negara milik pemerintahan Belanda yang defisit akibat peperangan melawan kaum jajahan Belanda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wlesganteng218 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Mar 23