Untuk bernafas di laut dalam apa gas yang lebih dipilih

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nurulfarani1257 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Untuk bernafas di laut dalam apa gas yang lebih dipilih untuk dicampur dengan oksigen dan nitrogen

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hidung manusiamerupakan salah satu organ yang mana berperan di dalam sistempernapasan manusia. Dan pernapasan juga menjadi salah satu hal yang mana vital bagi manusia.

Pembahasan :

Pernapasanatau biasanya disebutrespirasimerupakan sebuah proses pengambilan oksigen dan juga pelepasan karbohidrat serta penggunaanenergi yang mana terdapat di dalam tubuh. Maka dari itu saat manusia bernapas, itu berarti sedang dilakukannya proses masuknya oksigenke dalam tubuh dan juga pelepasankarbondioksida keluar dari tubuh. Ada aktifitas menyelam dilaut, yang mana untuk bernafas di dalamnya terdapat gasyang mana lebih dipilih untukdicampurkan dengan oksigendan juganitrogen, dan gas tersebut adalah gas helium. Sebab, helium tidak dapat larut di dalam darah pada saat menyelam dan juga mendapat tekanan cukup yang tinggi.

Pelajari lebih lanjut materi tentang organ-organ sistem pernapasan manusia beserta fungsinya :

yomemimo.com/tugas/48060

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Mar 23