Berikut ini adalah pertanyaan dari gentasimamora4327 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban dari teka-teki tersebut adalah thermometer. Soal tersebut merupakan soal tentang riddle.
Pembahasan
Soal tersebut merupakan soal tentang riddle. Riddle apabila diartikan ke dalam Bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai teka-teki. Untuk menyelesaikan soal tersebut kita harus memperhatikan setiap kalimat yang ada pada soal.
Terjemahan Teka-Teki
- Sometimes could be cold sometimes could be hot it depends when we use ⇒ Terkadang bisa menjadi dingin dan terkadang bisa menjadi panas tergantung kapan kita menggunakannya.
Jawaban Teka-Teki
Jawaban dari teka-teki tersebut adalah thermometer (termometer). Termometer merupakan alat yang kita gunakan untuk mengukur suhu. Ketika kita menggunakan untuk mengukur suhu di kala panas, maka indikator pada termometer akan menunjukkan bahwa suhu tersebut panas. Ketika kita menggunakan untuk mengukur suhu di kala dingin, maka indikator pada termometer akan menunjukkan bahwa suhu tersebut dingin.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang riddle yomemimo.com/tugas/22716655
- Materi tentang riddle yomemimo.com/tugas/14888671
- Materi tentang riddle yomemimo.com/tugas/3836770
Detail jawaban
Kelas: Lainnya
Mapel: Lainnya
Bab: Lainnya
Kode: -
#AyoBelajar
#SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 16 Mar 23