Tuliskan 5 contoh dampak positif dan negatif menggunakan komputer dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari ipul5213 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 5 contoh dampak positif dan negatif menggunakan komputer dalam bidang pendidikan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dampak Positif :

1. Dengan adanya komputer memudahkan para guru maupun pegawai sekolah dalam memproses nilai siswa ,kehadiran siswa, pembayaran sekolah , pembuatan jadwal,dll

2. Mempermudah siswa dalam mengerjakan tugas menambah pengetahuan dan wawasan semakin luas

3. Inovasi dalam pembelajaran semakin berkembang dengan adanya inovasi e-learning yang semakin memudahkan proses pendidikan

4. Informasi yang dibutuhkan akan semakin cepat dan mudah di akses untuk kepentingan pendidikan

negatif

1. Anak, kemungkinan besar tanpa sepengetahuan orangtua, mengkonsumsi games yang menonjolkan unsur-unsur seperti kekerasan dan agresivitas.

2. Akses negatif lewat internet

3. Pengaruh negatif lain bagi anak, adalah kecendrungan munculnya kecanduan anak pada komputer. Kecanduan bermain komputer ditengarai memicu anak menjadi malas menulis, menggambar atau pun melakukan aktivitas sosial.

4. Kecanduan bermain komputer bisa terjadi terutama karena sejak awal orangtua tidak membuat aturan bermain komputer. Seharusnya, orangtua perlu membuat kesepakatan dengan anak soal waktu bermain komputer.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muryati010218 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 Jan 23