Yang termasuk freehand adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari pangardapnajogi pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang termasuk freehand adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Freehand tool adalah salah satu menu dalam pengolah grafis yang berfungsi untuk menggambar kurva atau garis lengkung ke dalam segmen. Freehand tool ini memiliki 7 ikon, di antaranya:

2-point line tool: yaitu untuk menggambar garis lurus langsung dari titik awal menuju titik yang kita tuju.Bezier tool: yaitu untuk menggambar garis melengkung atau kurva dalam waktu yang sama.Artistic media tool: yaitu untuk menambahkan berbagai macam efek pada grafis seperti brush, spray, dan lain-lain.Pen tool: yaitu untuk menggambar garis lengkung untuk meninjau masing-masing segmen.Polyline tool: yaitu untuk menggambar sambungan garus lengkung maupun lurus secara terus menerus.3-point curves tool: yaitu untuk menggambar garis lengkung dengan men-drag dari awal ke posisis tengah.B-spline tool: yaitu untuk menggambar garis lengkung dengan men-setting titik tanpa merusak segmen apapun.

Penjelasan:

Semoga membantu qaqa :))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh destagemoy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 10 Jun 21