Berikut ini adalah pertanyaan dari rainasta7902 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Kesejahteraan sosial merupakan salah satu permasalahan yang terjadi dalam keberagaman masyarakat indonesia. kita masih menjumpai ketimpangan sosial di masyarakat yang sangat jelas antara penduduk perkotaan dengan pedesaan. dalam jangka panjang kondisi ini akan menimbulkan kecemburuan sosial dan memicu terjadinya konflik sosial. untuk menyelesaikan permasalahan tersebut dibutuhkan kerja keras dan kerja sama semua pihak baik pemerintah maupun masyarakat. salah satu upaya penyelesaian masalah kesejateraan sosial ini adalah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
dengan saling menghargai perbedaan, menghormati perbedaan, dan saling tolong menolong sesama
Penjelasan:
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh devianalini27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 29 Jun 22