Pada jum'at, 6 februari 2015, terjadi gempa tektonik yang mengguncang

Berikut ini adalah pertanyaan dari skardi8558 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada jum'at, 6 februari 2015, terjadi gempa tektonik yang mengguncang kabupaten nabire provinsi papua. […] gempa berkekuatan 6,91 skala richter itu menyebabkan sedikitnnya 26 korban tewas, 34 luka berat, dan 66 orang lainnya luka ringan. guncangannya yang keras itu juga menyebabkan tanah longsor dan meretakkan landasan pacu di bandara setempat kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah …

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah diketahui / tercatat.

Penjelasan:

Paragraf adalah bagian dari karangan yang terdiri dari beberapa kalimat. Paragraf memiliki  gagasan utama, dimulai dengan baris baru. Paragraf yang sesuai terdiri dari klausa utama dan beberapa klausa bawahan yang mendukung klausa utama.

Paragraf dapat disusun berdasarkan kalimat acak. Kalimat acak adalah kalimat lepas yang dapat digunakan sebagai paragraf. Dari kalimat acak ini, Anda dapat menyatukan bagian penjelasan, presentasi, keyakinan, penalaran, dan narasi.

Paragraf berurutan adalah paragraf yang kalimat-kalimatnya tersusun secara logis dan serasi. Oleh karena itu, kalimat-kalimat harus disusun secara logis untuk membentuk paragraf yang konsisten. Selain itu,  kalimat yang satu dan yang lain digabungkan dengan konjungsi atau konjungsi yang sesuai sehingga membentuk keserasian.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang :

paragraf padu padayomemimo.com/tugas/9449375

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22