Penyelenggaraan pameran yang berlangsung tanpa mengenal ruang dan waktu akan

Berikut ini adalah pertanyaan dari NdaaMnizz234 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penyelenggaraan pameran yang berlangsung tanpa mengenal ruang dan waktu akan lebih tepat jika dilaksanakan di

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyelenggaraan pameran tanpa mengenal ruang dan waktubisa dilakukan dengan membuatvirtual gallerydiinternet. Dalam virtual gallery tersebut bisa dengan membuat situs khusus yang berisi gambar atau video hal-hal yang kita pamerkan. Cara lainnya adalah dengan membuat katalog yang berisi berbagai benda yang kita pamerkan.

Pembahasan

Dengan memamerkan benda atau hasil karya dengan media internet dan katalogmaka pameran kita menjaditidak mengenal ruang dan waktu. Siapa pun, kapan pun dan dimana pun orang bisa menikmati pameran kita. Apalagi di zaman internet ini orang cenderung mencari terlebih dahulu informasi apa pun di internet sebelum mulai mencarinya di dunia nyata. Maka hal inilah yang harus dimanfaatkan dan dimaksimalkan oleh penyelenggara pameran.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OmKalem dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22