Nabi shallallahu‘alaihi wa sallam melarang kita untuk menghirup udara di

Berikut ini adalah pertanyaan dari farhan5676 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nabi shallallahu‘alaihi wa sallam melarang kita untuk menghirup udara di dalam gelas (ketika minum) dan meniup di dalamnya. hikmah dari pelarangan tersebut dapat dijelaskan dengan suatu percobaan respirasi. air kapur yang diberi larutan phenophtalein (pp) menjadi berwarna merah muda. setelah udara dihembuskan melalui sedotan ke dalam larutan kapur + pp tersebut maka warna larutan menjadi jernih. pernyataan yang tidak benar dari peristiwa tersebut adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

setelah udara dihembuskan melalui sedotan kedalam larutan kapur + pp tersebut maka warna larutan menjadi jernih.

Penjelasan:

semoga bermanfaat.

jangan lupa beri jawaban terbaik ya...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdulsalam90908 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jul 22