manusia disebut makhluk pribadi, sosial dan rohani artinya adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nidahotma pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Manusia disebut makhluk pribadi, sosial dan rohani artinya adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

menyatakan suatu kesatuan yang paling kecil dan tak terbatas.Seseorang dikatakan sebagai manusia individu manakala unsur-unsur tersebut menyatu dalam dirinya. Jika unsur tersebut sudah tidak menyatu lagi maka seseorang tidak disebut sebagai individu. Dalam diri individi ada unsur jasmani dan rohaninya, atau ada unsur fisik dan psikisnya, atau ada unsur raga dan jiwanya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh balikung03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jul 21