Diskusikan tentang analisis isi media dalam komunikasi politik. Kaitkan dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari AnatasyaValery pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Diskusikan tentang analisis isi media dalam komunikasi politik. Kaitkan dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif. Lakukan browsing internet untuk pengayaan diskusi ini.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Analisis isi mediauntuk komunikasipolitikbisa memakai dua pendekatan yaitu pendekatankuantitatifdan pendekatankualitatif. Pendekatan kuantitatif biasanya untuk menjawab pertanyaan "apa", sedangkan pendekatan kualitatif menjawab pertanyaan "mengapa".

Pembahasan

Analisis isi mediabiasanya dilakukan oleh humaspemerintahan dalam menentukan kebijakan politik dan saran kepada pimpinan atas reaksi masyarakat. Tujuan analisis isi adalah untuk menjelaskan, menguji suatu keterhubungan, atau memprediksikan suatu hal.

Jika analisis isi menggunakan pendekatan kuantitatif maka berfokus secara objektif, dikerjakan secara sistematik, dan memberikan kesimpulan secara general. Sedangkan jika pendekatan kualitatif tentu bersifat subjektif dan menemukan pola-pola. Kedua pendekatan ini membutuhkan realibilitas dan validitas.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang pengertian analisis isi pada yomemimo.com/tugas/1759372

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Sep 22