Tulislah kebijakan yang diambil khalifah utsman bin affan agar al

Berikut ini adalah pertanyaan dari anisasafitri8715 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tulislah kebijakan yang diambil khalifah utsman bin affan agar al quran tidak hilang

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di masa Khalifah Utsman bi Affan, hal yang paling bijak dan paling hebat adalah membukukan lembaran Al Quran menjadi Mushaf

Penjelasan:

Al Quran sebelum masa Utsman masih ditulis dalam lembaran yang tercecer, dan saat itu terjadi perbedaan cara membaca Al Quran, maka dari itu, pembukuan lembaran Al Quran pun dilaksanakan

Makanya Mushaf Al Quran saat ini bernama Mushaf Utsmani, itu semua berkat perjuangan Khalifah Utsman bin Affan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amerikatante dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22