Berikut ini adalah pertanyaan dari padilah4586 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kalimat simpleks hanya mempunyai satu subjek dan satu predikat yang merupakan unsur wajib dalam kalimat. Kalimat tersebut hanya mempunyai satu peristiwa, aksi, atau tindakan.
Penjelasan:
Kalimat simpleks yang tepat terdapat pada kalimat Di Pulau Jawa, penangkaran harimau dijaga ketat petugas keamanan kebun binatang dengan rincian sebagai berikut.
Di Pulau Jawa, --> keterangan tempat
penangkaran harimau --> subjek
dijaga ketat --> predikat
petugas keamanan kebun binatang --> objek
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nopianto921 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 08 Jan 22