Perang dunia dua terjadi karena adanya keinginan blok sentral untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari Amiruddin88jaya pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perang dunia dua terjadi karena adanya keinginan blok sentral untuk membalas kekalahan dalam perang dunia satu selain itu penyebab khusus terjadinya perang dunia adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Perang Dunia II merupakan perang yang terjadi dalam kurun waktu sekitar tahun 1939-1945. Beberapa penyebab khusus dari terjadinya Perang Dunia II, antara lain:

Di kawasan Eropa terjadi serangan kilat (blitzkrieg) yang dilakukan Jerman atas Polandia pada tanggal 1 September 1939. Tujuan serangan ini adalah untuk merebut kota Danzig yang sebagian besar penduduknya adalah bangsa Jerman.

Penyerbuan Jepang atas Tiongkok pada tahun 1937.

Jepang menyerbu pangkalan militer Amerika Serikat di Pearl Harbour pada tanggal 7 Desember 1941

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh suhito2808 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22