Posisi jari telunjuk dan ibu jari berada di pangkal yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari erniyes742 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Posisi jari telunjuk dan ibu jari berada di pangkal yang terlilit dengan tali, merupakan melempar lembing dengan cara...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Lempar lembing dengan posisi jari telunjuk dan ibu jari berada di pangkal yang terlilit dengan tali merupakan teknik lempar lembing dengan cara biasa (gaya Amerika).

Penjelasan:

Pada dasarnya olahraga lempar lembing merupakan olahraga atletik di mana olahraga ini menggunakan tombak dengan ujung yang runcing (lembing) yang dilemparkan.

Dalam olahraga lempar lembing ini tombak yang digunakan peserta laki-laki dan perempuan memiliki perbedaan sebagia berikut.

  • Untuk laki-laki berat tombak atau lembing 800 gram dengan panjang lembing 2,6-2,7 meter.
  • Untuk perempuan berat lembing atau tombak 600 gram dengan panjang lembing 2,2-2,3 meter.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi lempar lembing pada yomemimo.com/tugas/41771202

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Enggarwicaksono9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Mar 22