Menurut Pendapat kalian seseorang yang bagimana yang bisa dikatakan mampu

Berikut ini adalah pertanyaan dari sujiman881 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menurut Pendapat kalian seseorang yang bagimana yang bisa dikatakan mampu mencapai Moksha itu sendiri serta seseorang yang dikatakan mencapai moksha akan mengalami apa saja?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apa itu Moksa?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), Moksa dalah tingkatan hidup lepas dari ikatan keduniawian dan bebas dari penjelamaan kembali.

Moksa tidak bisa dicapai dengan mudah. Seseorang harus melepaskan segala macam keduniawian seperti menghapus kemarahan, ketakutan, kesengsaraan, ketidakbahagiaan, keinginan, juga keinginan untuk melakukan moksa tersebut.

Ketika mencapai Moksa, orang tersebut akan terlepas dari raganya namun jiwanya akan abadi, mencapau kedamaian, pengetahuan, serta pencerahan tertinggi. Jiwanya akan terbebas dari semua penderitaan juga keterbatasan duniawi dan masuk ke dalam kekuatan spriritual yang tinggi dan selaras dengan Tuhan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Pradipta5003 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 05 Mar 22