perhatikan teks laporan berikut! Tanaman anggrek merupakan salah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Mathius30042010 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan teks laporan berikut!Tanaman anggrek merupakan salah satu tanaman hias. tanaman ini memiliki banyak jenis. Jenis-jenis tanaman anggrek tersebar di setiap daerah tropis. Keragaman tersebut membuat tanaman anggrek menjadi spesial. setiap tanaman anggrek memiliki bentuk bunga yang khas. Bentuk ini yang membedakan antara bunga anggrek yang satu dengan bunga anggrek lainnya.

kesimpulan dari teks laporan tersebut adalah...
A. tanaman anggrek memiliki beraneka ragam jenis
B. setiap jenis bunga anggrek memiliki bentuk daun yang berbeda
C. bunga anggrek umumnya tumbuh di daerah dingin
D. jenis-jenis bunga anggrek dibedakan berdasarkan tempat hidupnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. tanaman anggrek memiliki beraneka ragam jenis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bungarafi366 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22