Amati percakapan udin dan beni temukan kalimat ajakan dan tanggapan

Berikut ini adalah pertanyaan dari sadewa4360 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Amati percakapan udin dan beni temukan kalimat ajakan dan tanggapan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal kurang lengkap.mungkin soal yang dimaksud adalah percakapan pada materi tema 6 kelas 1 SD.

Peragakan percakapan Beni dan Udin berikut ini.

Beni : Udara sangat sejuk. Mari kita bermain bola di taman.

Udin : Maaf, aku tidak bisa. Kakiku sedang sakit.

Beni : Oh, maaf, aku tidak tahu. Mari kita bermain yang lain saja.

Udin : Ide yang bagus. Kamu teman yang baik.

Beni : Ayo, kita ajak teman-teman yang lain.

Udin : Ayo. Aku sangat suka.

Amati percakapan udin dan beni temukan kalimat ajakan dan tanggapan

Kalimat ajakan :

  • Mari kita bermain bola.
  • Mari kita bermain yang lain saja.
  • Ayo,kita ajak teman teman yang lain.

Kalimat tanggapan:

  • Maaf, aku tidak bisa.Kakiku sedang sakit.
  • Ide yang bagus.Kamu teman yang baik.
  • Ayo. Aku sangat suka.

PEMBAHASAN

Kalimat ajakan adalah kalimat yang berisi ajakan yang ditujukan kepada lawan bicara untuk melakukan suatu kegiatan.

Ciri Ciri Kalimat

  • BerSifat membujuk agar orang lain bersedia melakukan sesuatu yang diminta oleh si pengajak.
  • Kalimat persuasif di akhir kalimat menggunakan tanda seru.
  • Menggunakan kata mari, ayo.
  • Menggunakan kata ganti jamak apabila ditujukan kepada lebih dari satu orang. misalnya teman-teman.
  • menggunakan kata ganti kita atau kami jika mengajak seseorang untuk melakukan sesuatu secara bersama-sama dengan orang yang mengajak.

Kalimat tanggapan adalah kalimat yang berisi tanggapan berupa dukungan atau penolakan terhadap suatu peristiwa . Ciri-ciri kalimat tanggapan

  • Teks tenggapan harus dilengkapi fakta serta alasan.
  • Terdiri dari evaluasi, deskripsi teks, dan penegasan ulang.
  • Menggunakan bahasa yang baik dan sesuai dengan tanggapan yang diberikan.

Kalimat ajakan dan tanggapan merupakan kalimat yang kita gunakan sehari-hari ketika kita berinteraksi dengan orang lain . dalam menggunakan kalimat tersebut hendaknya menggunakan bahasa yang baik dan sopan.

Pelajari lebih lanjut

Kalimat ajakan dan kalimat tanggapan

yomemimo.com/tugas/26985386

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22